Mengenal Beberapa Kriteria Penilaian Bagi Jasa Konsultan Konstruksi Umum dan Spesialis Jasa konsultan konstruksi memegang peranan penting dalam memastikan pelaksanaan proyek konstruksi berjalan sesuai standar. Dalam rangka menjaga mutu dan profesionalisme di bidang ini, pemerintah telah menetapkan kriteria penilaian yang diatur dalam PP 05 Tahun 2021. Kriteria ini meliputi klasifikasi usaha, penjualan tahunan, aset, serta […]
Sertifikat Kompetensi Kerja (SKK) Arsitek merupakan salah satu syarat penting yang wajib dipenuhi oleh setiap arsitek yang berada di Indonesia. SKK dengan Jabatan Kerja (Jabker) Arsitek sudah tersedia, berikut syarat-syarat yang harus dipenuhi untuk mendapatkan SKK Arsitek, besar biaya untuk pengajuan, dan apa saja langkah pendaftarannya. SKK Arsitek: Persyaratan, Biaya Pengajuan, dan Cara Daftar Sertifikat […]
Apa yang di maksud dengan Jabatan Kerja dalam Proses SKK Apa yang di maksud dengan Jabatan Kerja dalam proses SKK? SKK Jabatan Kerja merupakan salah satu istilah perubahan untuk sertifikat keahlian atau SKA serta sertifikat keahlian atau SKT. Setiap orang yang ingin menjadi seorang ahli di bidang konstruksi harus mempunyai sertifikat SKK tersebut. Peraturan terkait […]